Dia terbakar seperti matahari
aku menghilang pelan
Tiba-tiba byasshh
banyak serpihan dikaki berwarna merah
bertuliskan namaku
Sejenak aku teringat
namaku-lah yang selalu dia ayun
dan dia gurat didindingnya
didinding hatinya..
Airmataku menetes pelan..
Bekasi, 2011.
Friday, April 15, 2011
Dia
Tags :
My Merry
Related : Dia
AnakkuAnakkuTidurlah layaknya angsaManis tersenyumTanpa takutTuhan di atas sanaMenuliskan cerita saat iniBahwa alam punya nyawaBahwa alam punya cintaJangan takutAku disini ber ...
Kemarin hariKemarin hari, aku berjalan menghampiri batu besar di pinggir sungai. Aku temukan disitu gurat nama yang perlahan semakin nyata. Dengan sedikit takut, aku coba duduk di a ...
PintuRanting satu persatu berderak daun meliuk menyentuh tanahMalam mengantar beberapa pesandiantara titik-titik embunyang tak mampu lagi aku ambilkala matahari menjemputnya ...
Tuhan, I Love You.Aku tak tahu apa yang disepakati oleh Bapak dan Ibuku ketika bercinta hingga Ibu mengandung diriku. Setelah perlahan selama 9 bulan 10 hari kemudian, aku menangis terlah ...
Bila aku matiBila aku matitimbunlah tubuhkuseperti kau timbunkepingan hatikuditempat sampahwaktu itu..Depok, 2010 ...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
seperti de javu bagi saya..
ReplyDeleteya aku ngertiii..
ReplyDeleteThis is very nice prayer.. Thank you.. have a great day.!!! happy blogging...
ReplyDeletemain ke blogku ya http://najib-slankscooteris.blogspot.com/
ReplyDelete